Baca Juga: Bagaimana Menjaga Kesehatan Mata Bagi Pengguna Gadget
6. Romoss Sense 8+
Yang terkahir Romos sense dengan kapasitas 30000 mAh dan mendukung teknologi Quick Charge 3.0 dan Fit Charge+ yang bisa mengisi daya gadget kalian dengan cepat dan kompatibel dengan berbagai macam merk.
Powerbank ini juga memiliki tiga port USB-A dan satu port USB-C yang bisa digunakan untuk mengisi daya empat gadget sekaligus. Powerbank ini cocok untuk kalian yang suka traveling atau camping.
Page 4 of 4