JENGGALA.ID – 5 Serial Drama Korea yang Menguji Stigma, dijamin seru dan bikin mikir.
Tak jarang banyak stigma ditantang pada dunia hiburan dari Korea Selatan ini. Baik itu stigma mengenai Mental Health, atau mungkin stigma mengenai bunuh diri, disabilitas, dan banyak stigma stigma lainnya.
Dikutip dari Soompi, beberapa tahun kebelakang, banyak K-Drama yang benar-benar memicu pemikiran dan diskusi bagi para penikmatnya. Inilah 5 K-Drama Series yang benar-benar menantang pemikiran, diskusi, dan kesadaran.
- “It’s Okay to Not Be Okay”
Moon Kang Tae yang diperankan oleh Kim Soo Hyun, diceritakan bekerja sebagai perawat di rumah sakit jiwa. Lalu ia bertemu dengan seorang wanita bernama Go Moon Young yang diperankan oleh Seo Ye Ji, dalam cerita tersebut, ia bekerja sebagai penulis buku cerita seram anak-anak.