Baca juga : Mahkamah Konstitusi Didorong Segera Putuskan Usia Capres
“Ini merupakan langkah politik yang sangat buruk dari penguasa yang pernah menjabat sebagai Presiden,” sambungnya.
Hendardi melihat bahwa kasus uji materi mengenai batas usia calon presiden dan wakil presiden di MK memasuki fase krusial yang berpotensi membahayakan.
Sementara itu, Menteri Komunikasi dan Informatika, Budi Arie Setiadi, menyatakan bahwa MK akan segera mengumumkan keputusan mengenai gugatan terkait batas usia calon presiden dan calon wakil presiden dalam minggu ini.
Baca juga : Mata Uang Terlemah di Dunia Pada Tahun 2023
Namun, Ketua Umum Projo ini tidak memberikan rincian lebih lanjut mengenai waktu pasti pengumuman tersebut.
“Mereka mengatakan minggu ini, isu ini akan diselesaikan minggu ini,” ujar Budi di Istana Kepresidenan, Jakarta, pada hari Senin (9/10).