Jenggala.id – Kemeriahan pernikahan putra Hotman Paris Hutapea, Fritz Hutapea, dan Giovani di Balai Samudera, Kelapa Gading, Jakarta Utara pada Sabtu, 16 September 2023, menjadi sorotan publik.
Acara ini juga menampilkan kehadiran rekan artis terkenal, Melaney Ricardo, yang tidak hanya menjadi saksi pernikahan tetapi juga pemandu acara.
Yang membuat acara ini semakin menarik adalah ketika Melaney Ricardo, setelah menjadi host di pernikahan Fritz dan Giovani, memutuskan untuk melakukan unboxing souvenir pernikahan yang ia terima dari anak Hotman Paris ini.
Baca juga : Pipit Puspita Ahdiani Bagi-bagi Hadiah Bagi Warga Desa Kertawangi
Melalui akun TikTok-nya, Melaney Ricardo berbagi momen unboxing ini
“Unboxing cendera mata acara Hotman Paris mantu,” ujarnya.