“Selain itu, Pengawas TPS harus benar-benar bekerja secara profesional jaga netralitas, integritas, dalam melakukan kerja dengan penuh tanggung jawab,” sebutnya.
Apa yang harus dilakukan oleh Pengawas TPS saat adanya indikasi pelanggaran di TPS, dan apa yang harus dilakukan dalam menanganinya, untuk itu pentingnya diadakan simulasi dalam pemahaman aturan-aturan dan tindakan yang harus dilakukan oleh Pengawas TPS nantinya.
** Yustus
Page 3 of 3