Jenggala.id – Mengakui Bahwa Dirinya Merupakan Penyuka Sesama Jenis, Berikut Pengakuan Noah Schnapp pemeran series Stranger Things.
Siapa disini penggemar western yang tidak mengetahui Noah Schnapp? Nama Noah sudah dikenal banyak kalangan di dunia perfilman western.
Tak jarang nama Noah selalu dikaitkan dengan Millie Bobby Brown. Mereka dipertemukan oleh project drama series berjudul Stranger Things, yang hingga kini sudah ada season 4 dan tayang di Netflix.
Jelas sangat menggemparkan para penggemar karena Noah mengunggah sebuah video yang berisikan pengakuan bahwa dirinya merupakan penyuka sesama jenis.
Dalam video yang diunggah pada hari kamis (5/1) lalu tersebut, Noah berkata bahwa keluarga dan teman-temannya mengetahui akan hal tersebut.