Tapi pameran ini bukan hanya untuk dilihat dan diabadikan. The Wonder of The Galaxy memberikan pengalaman interaktif yang membuat pengunjung merasa seperti bagian dari galaksi itu sendiri. Setiap sudut instalasi menawarkan pengalaman unik yang tak hanya memanjakan mata tetapi juga menyentuh hati. Kamu bisa menikmati pemandangan luar angkasa yang penuh warna, cahaya, dan suara yang membawa kamu jauh ke luar angkasa.
Jangan lewatkan kesempatan untuk merasakan keseruan luar angkasa ini! Ajak keluarga, teman, atau pacar kamu buat datang dan menikmati pengalaman seni yang seru dan penuh makna di Grand Galaxy Park Mall Bekasi. Oh iya, pameran ini juga buka setiap hari dari pukul 10 pagi hingga 10 malam, jadi kamu bisa datang kapan saja. Foto dapat diunduh di sini.