Meskipun saat ini Luhut sedang menjalani pengobatan intensif di Singapura dan dalam “cuti” dari jabatannya, dia mengaku masih aktif berkomunikasi dengan sesama teman dan rekan kerjanya di kabinet. Luhut menekankan bahwa dia tidak akan mundur dari jabatannya dan akan tetap loyal serta siap membantu Presiden Joko Widodo sampai saat Presiden benar-benar tidak membutuhkannya lagi.
Page 2 of 2