Namun laga kali ini menjadi berat bagi Persik Kediri karena harus melawan tim bertabur bintang Persib Bandung.
Namun semua hal dapat terjadi di sepak bola. Bukan tidak mungkin, Persib yang mendapat tekanan dari berbagai pihak dan Coach mereka yaitu Luis Milla baru saja mengundurkan diri, akan menjadi sedikit sulit bagi Persib ditambah mereka menelan kekalahan di laga terakhir dengan skor cukup telak 4:2.
Dan untuk Prediksi Skor dari pertandingan ini ialah kemenangan tipis Persik Kediri dengan skor Persik Kediri 2 vs 2 Persib Bandung.***