Sama seperti event yang biasa terjadi di Mobile Legends, pemain dijamin mendapatkan skin Epic atau lebih tinggi dalam 10 taruhan pertama.
Ya, satu-satunya cara untuk mendapatkan kolaborasi MLBB X Jujutsu Kaisen adalah melalui undian.
Lalu Kapan kolaborasi MLBB X Jujutsu Kaisen hadir di Mobile Legends?
Masih dari sumber yang sama, Kazuki Official mengumumkan kolaborasi MLBB X Jujutsu Kaisen akan hadir pada 18 Februari 2023.
Meski Begitu, pihak Moonton sendiri belum mengumumkan tanggal perilisan kolaborasi MLBB X Jujutsu Kaisen ini.
Jadi, Mari kita tunggu informasi lebih lanjut tentang kolaborasi yang diumumkan secara resmi dengan MLBB X Jujutsu Kaisen.