Baca juga : Kebiasaan Buruk yang Dapat Mempengaruhi Kecerdasan Anak
Ginns mengakhiri dengan saran praktis untuk semua orang yang ingin meningkatkan produktivitas mereka.
“Anda tidak perlu berjalan di sepanjang sungai atau menonton video yang panjang. Yang Anda butuhkan hanyalah waktu istirahat sederhana selama lima menit untuk tidak melakukan apa pun. Menjauhlah dari komputer atau gawai Anda, lakukan pernapasan atau hanya duduk dengan tenang untuk mengistirahatkan otak Anda. Menelusuri media sosial tidak dihitung sebagai istirahat, Anda harus benar-benar beristirahat dari gawai Anda,” ujarnya.