Ekonom Senior, Faisal Basri, juga memiliki perkiraan yang lebih pesimistis. Menurutnya, cadangan nikel Indonesia bisa habis dalam 13 tahun, berdasarkan data terbaru dan tingkat eksplorasi yang dilakukan saat ini. Faisal Basri juga menyoroti perlunya mempertimbangkan dampak lingkungan dan biaya dalam pengambilan keputusan terkait cadangan nikel ini.
Page 3 of 3