Hari Naas
Berdasarkan kamus kitab primbon Jawa kuno yang telah dititeni oleh para leluhur Jawa, weton Minggu Pon memiliki jumlah neptu yang besar, yaitu 12.
Adapun untuk mengetahui pasaran dari hari naas atau sialnya, yaitu hitunglah sebanyak 12 dari patokan pasaran Pon. Jika sudah maka hasil perhitungannya jatuh pada pasaran Wage.
Berdasarkan kamus kitab primbon Jawa kuno, weton Minggu Pon dengan jumlah neptu 12 ini mempunyai hari naas yang jatuh pada hari lahirnya sendiri, yaitu Minggu Pon.
Secara keseluruhan hari naas weton Minggu Pon dengan jumlah neptu weton 12 ini jatuh pada hari Minggu Pon, Rabu Kliwon, Rabu Legi, dan Kamis Wage atau pasaran Legi, Kliwon, maupun Pahing.
Setelah mengetahui hari naas dari weton Minggu Pon, maka disarankan supaya pemilik weton lebih mendekatkan diri kepada Tuhan yang Maha Kuasa dengan cara bertirakat, berpuasa weton, berdoa, dan selalu berbuat baik kepada sesama.