Puncak perayaan berupa resepsi pernikahan kerajaan akan digelar pada tanggal 14 Januari 2024 di Istana Nurul Iman. Pasangan kerajaan ini juga akan melaksanakan tradisi arak-arakan melalui ibu kota Bandar Seri Begawan.
Pesta penutupan pernikahan akan digelar pada malam tanggal 15 Januari 2024. Rangkaian pernikahan mereka akan ditutup dengan upacara adat pada tanggal 16 Januari 2024.
Page 4 of 4